Seni Menanam :Tanaman Hias Bunga yang Cocok untuk dalam Rumah

Seni menanam di dalam rumah kini mulai banyak di sukai oleh para kalangan segala usia. Menanam di dalam rumah  tentu saja akan membuat rumah modern menjadi jauh lebih menenangkan dan asri. Pilihlah tanaman hias bunga yang memiliki kesan beda.

                Tentu saja bagi sebagian orang tanaman hias bunga adalah sesuatu yang baru dan unik. Sebagian besar orang menyukai tanaman tidak berbunga, namun tampilah beda untuk rumah Anda sendiri. Anda bisa menanam bunga hias di dalam rumah dengan perawatan yang mudah.

                Sejatinya tanaman hias bunga memang sama saja dengan tanaman hias tanpa bunga. Hanya saja jika Anda menyukai suatu keindahan yang alami Anda bisa menggunakan tanaman hias bunga yang manis. Tentu bunga bisa dijadikan dekorasi karena akan memiliki keindahan alami yang takkan pernah terganti.

                Menanam tanaman hias di dalam rumah tentu saja banyak sekali manfaatnya untuk kehidupan manusia. Anda bahkan bisa memiliki perasaan yang selalu tenang dan sudut ruangan Anda menjadi jauh lebih bermakna. Simak beberapa di antaranya di bawah ini yuk!

Manfaat Tanaman Hias Bunga

                Beberapa manfaat di bawah ini akan Anda dapatkan apabila memiliki tanaman hias bunga yang indah. Tak hanya unsur keindahan manfaat yang akan Anda peroleh, namun juga ada beberapa yang bisa Anda peroleh. Simak beberapa di antaranya di bawah ini dan dapatkan yang memang menarik untuk Anda miliki di dalam rumah.

1. Menenangkan Pikiran

                Tahukah Anda pikiran yang tenang berasal dari perasaan yang selalu senang? Bunga dianggap sebagai salah satu hal yang bisa membuat orang menjadi jauh lebih tenang. Banyak yang mengatakan bunga merupakan salah satu sumber kesenangan terutama bagi para perempuan.

                Banyak yang sudah mengakui setelah melihat bunga yang bermekaran hati akan jauh lebih tenang. Merawat bunga dalam rumah juga bisa dijadikan kegiatan anti stres dan akan dengan mudah sebagai media relaksasi.

                Nah sekarang Anda sudah tahu kan efeknya? Bahkan beberapa orang percaya bunga dapat menyerap energi buruk dalam rumah, sehingga munculah kesan indah yang akan memberi ketenangan seluruh penghuni rumahnya.

2.  Membentuk Suasana Baru

                Jika sebuah dekorasi sangat membosankan, Anda bisa menggunakan tanaman hias bunga ini untuk dekorasi yang jauh lebih indah. Bahkan keindahan ini takkan mudah terganti hanya karena menggunakan sebuah dekorasi lainnya.

                Itulah mengapa sebuah dekorasi layaknya bunga yang alami ini akan membentuk suasana baru dalam rumah. Apalagi jika Anda berhasil menanam bunga yang cantik  di dalam rumah tentu akan membuat rumah Anda menjadi jauh lebih indah dan kekinian.

3. Keindahan Dekorasi Alami

                Sebuah tanaman hias bunga akan menghasilkan dekorasi alami yang indah, bahkan Anda yang memiliki beberapa bunga dalam rumah akan meraskan rumah yang tersulap menjadi jauh lebih indah dengan adanya sebuah bunga.

4. Rumah Semakin Asri

                Jika Anda ingin rumah menjadi jauh lebih asri Anda bisa menggunakan tanaman  hias bunga. Tanaman hias bunga akan menjadikan sekitaran rumah  menjadi jauh lebih asri dengan kesan yang  indah dibandingkan pepohonan biasa.

Macam Tanaman Hias Bunga yang Cocok di dalam Rumah

1. Baby Breath

            Tanaman baby breath ini memiliki nama lain gypsophila yang banyak ditemui di Eropa dan Asia Utara. Bunga baby breath ini yang sering dijumpai adalah bunga yang berwarna putih dengan warna pink yang tak terlalu dominan.

2. Bunga Puring

                Tanaman dengan bunga puring ini memang sudah sejak lama dijadikan tanaman  hias bunga yang ada di dalam rumah. Bunga puring biasanya ada di dalam  rumah karena warna daunnya yang memikat.  Bahkan daun dari bunga puring ini tidak hanya berwarna hijau monoton sehingga tidak akan membuat Anda cepat bosan.

Daya tarik bagi banyak orang untuk menanam bunga puring yang mana bisa dengan mudah ditanam, bisa di dalam rumah maupun  di halaman rumah mereka. Variasi warna bunganya juga beragam, mulai dari hijau, kuning, jingga, merah, hingga warna jingga dan campuran dari semua warna ini ini.

3. Bunga Anggrek

                Bunga anggrek merupakan salah satu bunga Indonesia yang mana telah menjadi favorit banyak orang karena memiliki bentuk dan warna yang indah. Menanam bunga Anggrek dengan pot menggantung yang manis memang membuat penampilan menjadi jauh lebih indah dan terkesan manis.

                Jika Anda menginginkan bunga anggrek yang indah Anda bisa menjadi jauh lebih indah. Bunga anggrek yang memang indah dipandang mata ini memang akan memberikan kesan yang memang sangat manis untuk sebuah rumah indah.

4. Bunga Mawar

                Jika Anda menyukai tanaman mawar maka  Anda bisa dengan mudah untuk mendapatkannya. Mawar selain akan menambah indah dekorasi sebuah rumah juga akan membuat sebuah ruangan memiliki harum yang indah. Maka dari itu mawar lebih sering dipilih karena memiliki keindahan yang alami.

5. Bunga Marigold

                Jika Anda ingin menggunakan warna yang manis, maka Anda bisa menggunakan bunga marigold yang indah dan manis ini. Marigold merupakan  salah satu bunga yang akan tumbuh apabila ditanam dekat sumber matahari. Perhatikan cara merawat bunga marigold  dengan cara menempatkannya di tempat yang terkena sinar matahari langsung serta memiliki sistem drainase yang bagus.

6. Chismast Cactus

                Kaktus satu ini memang memiliki bunga yang indah, dan sangat simple untuk merawatnya, sehingga perawatannya akan sangat mudah sekali.  Jangan letakkan dekat dengan sinar matahari dan jangan terlalu sering menyiramnya. Biarkan tetap memiliki nuansa yang redup agar bunga tumbuh sempurna.

Cara Merawat Tanaman Hias Bunga dengan Mudah

1. Sinar Matahari yang Cukup

                Setiap bunga tentu saja memiliki beberapa kemampuan dalam  menyerap sinar matahari. Jadi sebisa mungkin Anda harus memahami seberapa banyak sinar matahari yang dibutuhkan untuk fotosintesis. Jangan sampai  bunga Anda tak tumbuh sempurna karena kekurangan atau kelebihan sinar matahari.

2. Pastikan Pot Memiliki Lubang Drainase

                Jika Anda memiliki tanaman dalam rumah maka yang harus Anda pikirkan adalah drainase. Drainase adalah lubang air yang mana biasanya terletak di bawah pot ini berfungsi untuk menurunkan kadar air dan memudahkan akar untuk mendapatkan sirkulasi yang baik

3. Siram dengan Rutin

                Anda harus memiliki jadwal menyiram tanaman Anda dengan rutin. Jangan sampai  Anda tidak memiliki jadwal khusus untuk merawat tanaman Anda. Jadikan tanaman menjadi jauh lebih hidup dengan adanya sebuah jadwal penyiraman yang rutin.

Prima Interior Jogja, DI Yogyakarta

Aditya Wicaksono 081-754-192-07 | 081-5656-9787 | 081-2211-58270
Jl. Palagan Tentara Pelajar KM 7,8 No 18 Ngaglik Sleman Jogjakarta

melayani wilayah Klaten,Solo,Purworejo,Kebumen,Purwokerto,Cilacap,Magelang

Prima Interior Semarang, Jawa Tengah

Yongki Wicaksono 081-5750-67897
JL Karangkojo Selatan, No. 432 G, Semarang, 50124

Melayani wilayah Demak,Kudus, Weleri,Batang,Pekalongan,Ambarawa,Salatiga

Prima Interior Mataram, NTB

Irsyad 081-80561-5557
Komplek pergudangan bertais blok U no 30 mataram, Mataram, Nusa Tenggara Barat 83232

Melayani wilayah Kota Mataram dan Lombok

Prima Interior Lombok Timur, NTB

Irsyad 081-80561-5557
Jl hayam wuruk no 15 desa teros kec labuhan haji, Lombok timur, Nusa Tenggara Barat 83614

Melayani wilayah Lombok Timur

Prima Interior Manado, Sulawesi Utara

Grieta 0812-4567-8398
Perumahan Camar, Tikala Baru Kec Tikala, Kota Manado, Sulawesi Utara

Melayani wilayah Kota Manado dan Sulawesi Utara