Gorden Jogja – Di era yang serba praktis seperti sekarang ini, banyak hal yang memang membuat semua hal menjadi jauh lebih mudah digunakan dan sederhana dipandang. Namun ada beberapa orang yang masih setia dengan suatu hal yang berbau klasik, karena sesuatu yang klasik dianggap lebih memiliki nilai artistik yang tinggi dengan sudut pandang yang akrab dengan kemewahan.
penggunaan gorden, jika pada masa sekarang lebih memilih menggunakan gorden fashion yang serba mudah, namun pemilihan gorden klasik juga tak pernah sepi peminat. Maka dalam pembahasan kali ini akan membahas mengenai seluk-beluk gorden klasik dengan harga gorden klasik yang paling murah di daerah Yogyakarta.
Wujudkan Gorden Klasik Sekarang Juga
Istilah klasik sendiri jika dilihat secara harfiah adalah suatu hal yang masih berbau masa lampau, tapi bukan berarti ketinggalan zaman. Klasik sendiri selalu memiliki nilai dan mutu yang tinggi dibandingkan dengan desain yang lainnya. Itu artinya gorden klasik ini layaknya seperti gorden zaman dahulu yang memiliki nilai dan mutu yang jauh lebih tinggi.
Penggunaan gorden klasik ini memang tak pernah sepi peminat. Peminatnya percaya bahwa dengan menggunakan gorden klasik akan membuat rumah menjadi jauh lebih mewah dan terkesan memiliki daya estetika yang sangatlah tinggi. Penggunaannya yang akrab dengan jendela besar inilah yang membuat gorden klasik menjadi terkesan mewah. Ini adalah salah satu upaya, jika Anda ingin mewujudkan rumah yang terlihat lebih mewah, maka mulailah gunakan gorden klasik di setiap rumah-rumah Anda.
Harga Gorden Klasik dan Kiat Mewujudkannya
Buat Anda yang tertarik dengan gorden klasik, sebelum jauh melihat daftar harga gorden klasik. Ada beberapa hal yang harus diketahui untuk mewujudkan gorden klasik. Karena kain gorden yang digunakan untuk gorden klasik adalah sama dengan gorden pada umumnya, sehingga Anda juga harus memiliki peran penting untuk mengubah kain yang sudah umum menjadi nampak klasik. Harga gorden klasik tergantung dengan desain dan model yang ada
Ada beberapa hal yang harus dilakukan sebelum mewujudkan gorden klasik di rumah agar nampak lebih artistik. Simak hal-hal di bawah ini :
1. Pilih Warna Earthy Tone
Menghadirkan warna yang super klasik merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan rumah klasik masa kini. Pemilihan warna pada sebuah gorden juga menjadi sebuah tolok ukur apakah nantinya sebuah gorden tersebut akan lebih terlihat klasik atau malah terkesan minimalis, karena pada dasarnya konsep klasik dan minimalis merupakan dua hal yang berbeda jauh.
Pilihlah warna yang earthy tone, atau biasa dikenal dengan warna-warna yang berasal dari unsur bumi, seperti cokelat, cream, merah, bahkan oren yang sendu. Warna-warna ini akan membuat gorden semakin tampil klasik dan menarik.
Jika ingin menampilkan kesan gothic, maka warna earthy tone yang seharusnya dipilih adalah yang ada hubungannya dengan tanah yaitu warna-warna hitam pekat, atau abu-abu gelap. Jangan ragu untuk bermain dengan palet warna yang gelap demi mewujudkan rumah klasik Anda. Di bawah ini nantinya akan disajikan beragam harga gorden klasik dengan warna-warna yang tentu saja earthy tone.
2. Ciptakan Lengkungan Pada Gorden
Kedua, ciptakan lengkungan pada gorden yang mana karakter ini merupakan salah satu dari gorden poni. Gorden poni selalu bermain dengan lengkungan yang tentu saja akan nampak lebih indah dibandingkan dengan gorden pleat biasa.
Wujudkan rumah klasik dengan tampilan gorden poni yang sangat indah, pilihlah dua hingga tiga lapis lengkungan. Berilah sentuhan warna gold untuk memberikan kesan yang semakin klasik, karena warna gold merupakan salah satu ciri khas atau warna identik yang ada di seluruh gorden klasik.
3. Pilihan Aksesori yang Tepat
Menambah kesan klasik tentu saja merupakan hal yang tak terlalu sulit, pemilihan aksesori yang tepat juga akan memberikan kesan gorden klasik menjadi semakin indah dipandang. Beberapa aksesori akan mewakili kesan klasik pada gorden.
Misal saja pada hook dan tasel, hal ini tentu saja dapat dipilih dengan warna-warna yang mewah berkilau, seperti emas ataupun silver. Jika Anda memiliki nuansa rumah berawarna monokrom, berilah hiasan gorden dengan warna silver, dan biarkan gorden Anda memiliki desain yang bercorak agar berkesan lebih berat dan artistik. Namun jika menggunakan warna yang hangat seperti beige pada dinding rumah, tak ada salahnya menggunakan warna merah dengan aksesori semuanya serba emas.
Pilihan aksesori terlengkap hanya di sini : https://www.gordenjogja.co.id/harga-aksesori-gorden-jogja-murah/
Sebenarnya untuk mewujudkan rumah yang klasik, merupakan salah satu eksperimen yang dapat Anda lakukan, dan ketiga cara di atas merupakan cara yang sangat sederhana untuk mewujudkan rumah nampak lebih klasik namun tetap terkesan modern.
Daftar Harga Gorden Klasik Masa Kini
Di bawah ini ada beberapa harga gorden klasik dengan serinya masing-masing. Harga gorden klasik di sini hanya 300 ribuan saja belum termasuk diskon. Segera kunjungi showroom dan dapatkan penawaran terbaik dari Onna. Harga gorden klasik paling murah dengan kualitas tinggi. Harga gorden klasik paling beragam.
Harga Gorden Klasik Blackout
- Seri CT84 NEW Harga = Rp. 523.000 / mL
- Seri RS3 Harga = Rp. 598.000 / mL
- Seri CT81 New = Rp. 737.000 / mL
- Seri CT85 NEW = Rp. 830.000 / mL
- Seri CT82, CT83 New = Rp. 869.000 / mL
Harga Gorden Klasik Semi-Blackout
- Seri CT34, CT37, CT38, CT39 Harga = Rp. 300.000 / mL
- Seri CT35, CT36 Harga = Rp. 312.000 / mL
- Seri CT42 New Harga = Rp. 426.000 / mL
- Seri CT40, CT41 Harga = Rp. 524.000 / mL
- Seri CT31 Harga= Rp. 666.000 / mL
- Seri CT33 Harga = Rp. 887.000 / mL
- Seri CT64 New Harga = Rp. 1.082.000 / mL
- Seri CT65 New Harga = Rp. 1.509.000 / mL
Harga Gorden Klasik Deluxe
- Seri RS1, RS2 Harga = Rp. 655.000 / mL
Harga Gorden Klasik Standart
- Seri RS4, RS5, RS6, RS7 Harga = Rp. 479.000 / mL
Harga Gorden Klasik Vitrage
- Seri CT76 NEW Harga = Rp. 161.000 / mL
- Seri CT75 NEW Harga = Rp. 237.000 / mL
- Seri CT18 Harga = Rp. 253.000 / mL
- Seri CT67, CT69, CT73 Harga = Rp. 274.000 / mL
- Seri CT68, CT72, CT77, CT78 Harga = Rp. 311.000 / mL
- Seri CT70, CT17, CT66 Harga = Rp. 357.000 / mL
- Seri CT12, CT15, CT16 Harga = Rp. 415.000 / mL
- Seri CT71 NEW Harga = Rp. 451.000 / mL
- Seri CT74 New Harga = Rp. 482.000 / mL
- Seri CT11 Harga = Rp. 663.000 / mL
- Seri CT61 New Harga = Rp.788.000 / mL
- Seri CT20 New Harga = Rp. 865.000 / mL
- Seri CT51, CT52, CT53, CT54, CT56, CT57 NEW Harga = Rp. 1.065.000 / mL
- Seri CT55 New Harga = Rp. 1.087.000 / mL
- Seri CT63 New Harga = Rp. 1.135.000 / mL
- Seri CT58, CT60 New Harga = Rp. 1.165.000 / mL
- Seri CT62 New Harga = Rp. 1.230.000 / mL
- Seri CT13, CT19 New Harga = Rp. 1.395.000 / mL
- Seri CT14 Harga = Rp. 1.435.000 / mL
- Seri CT30 New Harga = Rp. 1.452.000 / mL
- Seri CT59 New Harga = Rp. 1.509.000 / mL
- Seri CT22, CT28 NEW Harga = Rp. 1.527.000 / mL
- Seri CT23 NEW Harga = Rp. 1.591.000 / mL
- Seri CT24, CT25 Harga = Rp. 1.660.000 / mL
- Seri CT27, CT28 Harga = Rp. 1.793.000 / mL
- Seri CT26 NEW Harga = Rp. 1.868.000 / mL
- Seri CT21 NEW Harga = Rp. 1.925.000 / mL
Gorden Jogja, DI Yogyakarta
Aditya Wicaksono 081-754-192-07 | 081-5656-9787 | 081-2211-58270
Jl. Palagan Tentara Pelajar KM 7,8 No 18 Ngaglik Sleman Jogjakarta
melayani wilayah Klaten,Solo,Purworejo,Kebumen,Purwokerto,Cilacap,Magelang
Gorden Semarang, Jawa Tengah
Yongki Wicaksono 081-5750-67897
JL Karangkojo Selatan, No. 432 G, Semarang, 50124
Melayani wilayah Demak,Kudus, Weleri,Batang,Pekalongan,Ambarawa,Salatiga
Gorden Manado, Sulawesi Utara
Grieta 081-24567-8398 / 082-19006-1119
Perum Graha Camar Tikala Blok H no 4 Kec Tikala, Manado, Sulawesi Utara